Text
Prinsip - Prinsip Hukum Kewarisan di Indonesia / Zaeni Asyhaie, Israfil & Sahruddin
Buku ini berisikan informasi tentang : Prinsip - Prinsip Hukum Kewarisan di Indonesia di mana pada Bab 1-Pengertian & pengaturan hukum waris dari pengertian istilah sampai asas & sistem kewarisan di indonesia, Bab 2-Ketentuan umum pewarisan dari syarat umum - ahli waris - harta waris & perinsip umum pewarisan, Bab 3- Permasalahan dalam kewarisan dari kewajiban ahli waris terhadap pewaris dilakukan melalui hibah - wasiat - pemasukan - kalalah & mansukh sampai pemotongan dalam KUH perdata, Bab 5- Ahli waris & cara pembagianya dari pembagian berdsarkan undang2 sampai dengan pembagian warisan secara khusus, Bab 6-Pewarisan dalam hal adanya anak luar kawin dari pengakuahan anak duar nikah & cara menentukan pembagian waris anak luar kawin, Bab 7- Balai harta peninggalan & baitulmall.
Tidak tersedia versi lain